RANCANGAN PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Mata Pelajaran : KIMIA
Kelas/Program/Semester : X / 1
Pertemuan ke : 1
Alokasi waktu : 2 x 45 menit
Standar kompetensi : 2. Memahami hukum-hukum dasar kimia dan penerapannya dalam perhitungan kimia (Stoikiometri)
Kompetensi Dasar : 2.2. Mendiskripsikan dan mengkomunikasikan berlakunya hukum-hukum dasar kimia melalui percobaan serta menerapkan konsep mol dalam menyelesaikan perhitungan kimia.
Indikator : - Membuktikan hukum Lavoiser melalui percobaan.
- Membuktikan hukum Proust melalui percobaan.
I. TUJUAN PEMBELAJARAN
- Siswa dapat membuktikan berlakunya hukum-hukum dasar ilmu kimia.
II. MATERI AJAR
Hukum dasar kimia
- Hukum Lavoiser
- Hukum Proust
III. METODE PEMBELAJARAN
- Eksperimen
IV. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
a. Kegiatan Awal :
- Pengenalan alat dan bahan
- Cara menimbang dengan neraca ohous
b. Kegiatan Inti
- Melakukan eksperimen
- Diskusi ekperimen
c. Kegiatan Akhir :
- Menyimpulkan
V. ALAT/BAHAN/SUMBER BELAJAR
- Alat dan bahan eksperimen
- Buku Kimia Kelas X
- Buku lain yang menunjang
VI. PENILAIAN
- Tugas individu
- Tugas kelompok
- Ulangan
Mengetahui Kepala SMA Arif Fadholi, S.Pd.I | Semarang, 13 Juli 2009 Guru Mapel Kimia ARIF FADHOLI, S.Pd.I. |
No comments:
Post a Comment